SEJARAH DEE ALOUNES RECORD

DEE ALOUNES RECORD Berdiri sejak tahun 2013, Berawal dari keinginan seorang Acul pada saat usia 16 tahun berencana untuk mendirikan sebuah studio musik dan rekaman di sebuah kota kecil di jawabarat.
SUKABUMI
.
Acul ialah pendiri Dee Alounes Record Bercita-cita ingin menciptakan sebuah tempat dimana setiap kreatifitas dalam seni dan budaya bisa bercampur dan mampu menghidupi setiap pelaku-pelaku yang ada di dalam nya khusus nya di Sukabumi dan umum nya di Indonesia. "sesuai prinsip yang ia laksanakan, Dee Alounes Record ialah bukan sebuah studio rekaman melainkan sebuah tempat dimana setiap jiwa-jiwa kreatif mampu berbagi dan menuangkan setiap inspirasi nya untuk tumbuh dan berkembang bersama Dee Alounes Record, jadikan lah "KAMI" sebagai tempat silaturahmi dan mengenal satu sama lain, meski hanya dalam satu kota Sukabumi bahkan dalam satu Bangsa Indonesia"

Bergabunglah dan mulai mengenal satu sama lain dengan salam dan sapa !
Grup Public whatsapp : https://chat.whatsapp.com/HrnWG8c7ylLH2JubM7uEuf

Acul adalah pendiri Dee Alounes Record mengajak semua lapisan-lapisan masyarakat dan berbagai kalangan untuk terus kreatif dalam hal ini adalah berkarya di bidang seni dan budaya, Sebagaimana telah ia publikasikan beberapa hasil karya nya di channel youtube Dee Alounes Record.

beberapa karya yang ia beri judul:

TILUSABACOT - SIRIT UNCUING
TILUSABACOT - SISINDIRAN
TILUSABACOT - KALAPA
TILUSABACOT - SASTRA DJENDRA

rekomendasi link: TILUSABACOT

TILUSABACOT BUKAN LAH SEBUAH BAND, menurut -nya Tilusabacot adalah tiga bentuk tindakan yang setiap hari manusia gunakan " Jujur , Bohong dan Diam" kemudian pemahaman itu ia kemas menjadi sebuah sajian musik metal dimana setiap pendengar mampu merasakan nuansa Ethnik yang kental, dalam hal ini Sunda.

Semoga apa yang beliau cita-cita kan mampu menjadi nyata dan hidup di tengah-tengah masyarakat. Mampu menjadi tempat yang produktif , kreatif dan positive.